Home / Berita / Organisasi

Sabtu, 1 Juli 2023 - 03:05 WIB

Warga LDII Kelurahan Taman wujudkan Enam Ekor Sapi dan Sembilan ekor Kambing

Madiun (29/06) Dalam rangka merayakan Hari Raya Idul Adha 1444 H, PAC LDII Taman Kota Madiun turut menyelenggarakan penyembelihan hewan qurban.

Dalam kesempatan tahun ini warga LDII Kelurahan Taman menyembelih enam ekor sapi dan sembilan ekor Kambing. Pelaksanaan pemotongan tersebut dilakukan di halaman Masjid Al Islah Jl Serayu Timur Taman, Kota Madiun.

Ketua PAC LDII Taman, Ihwan Susilo, S.T mengatakan jika pemotongan hewan kurban merupakan kegiatan tahunan yang digelar oleh warga LDII Kelurahan Taman.

Baca juga :   Pelatihan Rukyatul Hilal LDII Jatim di Ikuti Puluhan Orang

“Alhamdulillah ini merupakan bentuk konsistensi warga LDII dalam praktek ibadah setiap tahun di Idul Adha. Selain sebagai bentuk kepedulian terhadap warga sekitar” kata Ihwan Susilo.

Dalam keterangannya Ketua Umum DPP LDII, KH Chriswanto mengapresiasi kepada seluruh warga LDII, yang selalu antusias dalam setiap pelaksanaan ibadah kurban. Pasalnya, mereka mempersiapkanya jauh sebelum Idul Adha, yakni dengan menabung yang dikelola secara khusus di masing-masing majelis taklim.

Baca juga :   Konten Informasi Edukatif Sebagai Ladang Dakwah, LDII Gelar Pelatihan Jurnalistik

“Karena kekuatan LDII itu pada konsolidasi berbasis majelis taklim yakni pengajian yang sifatnya rutin yang dilaksanakan 3-4 hari dalam seminggu. Acara itu juga dapat dimanfaatkan untuk mengisi tabungan kurban yang dikelola secara khusus. Ketika Idul Adha tiba warga LDII sudah siap untuk berkurban,” paparnya.

Share :

Baca Juga

Berita

Sekolah SDIT Al Muttaqin Merayakan HUT RI dengan Edukasi

Berita

LDII Sumbar Gelar Musyawarah Wilayah Luar Biasa tahun 2022

Berita

di Balik Agenda Kemendag dan LDII Munculkan Wirausahawan Kelontong

Berita

Hadiri Pengajian Akbar, Ketua LDII Jatim: Pemuda Bisa Bangun Toleransi Melalui Tiga Konsep Ukhuwah

Berita

LDII Jateng Gelar Webinar Pemberdayaan Keluarga untuk Generasi Unggul

Berita

Efek Antioksidan dari Buah-Buahan

Berita

Silaturrahim dan Salat Isya Berjamaah Bersama Walikota Madiun

Berita

Vaksin Meningitis Tak Lagi Wajib, Masyarakat Perlu Tingkatkan Kesadaran Kesehatan Mandiri.