Home / Berita / Lintas Daerah / Organisasi / Video

Jumat, 22 November 2024 - 11:14 WIB

Harapan LDII Kepada Kepemimpinan Nasional Yang Baru

Terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden KH. Maruf Amin beserta jajarannya atas dedikasinya memimpin Indonesia periode 2019-2024. LDII mengapresiasi berbagai perkembangan dan kemajuan Indonesia di bawah kepemimpinan Presiden Jokowi dan Wakil Presiden KH. Maruf Amin.

Baca juga :   Sambut Peringatan HUT ke- 77 Republik Indonesia, PAC LDII Kuwu Gelar Jalan Santai Bersama KADES Kuwu dan Warga

Selanjutnya, menyambut kepemimpinan baru, kami mengucapkan selamat bekerja, bertugas dan mengemban amanah kepada Presiden Bapak Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka. Semoga di bawah kepemimpinan Bapak Prabowo dan Mas Gibran, Indonesia semakin maju, adil, makmur, sejahtera, dan berdaya saing tinggi.

Baca juga :   Kemendagri: LDII Ormas yang Sefrekuensi dengan Kemendagri

LDII berkomitmen untuk terus melanjutkan kerja sama dan mendukung pemerintahan baru dalam berbagai program strategis demi kemajuan bangsa.

Dengan kolaborasi dan gotong royong yang kuat, kami yakin Indonesia akan menjadi bangsa besar yang mampu menghadapi tantangan global dan mewujudkan cita-cita menuju Indonesia Emas 2045.

Share :

Baca Juga

Lintas Daerah

Mendag Zulkifli Hasan Beri Motivasi Wirausaha Santri Ponpes Budi Utomo

Berita

Tetap Waspada Pada Kolesterol

Berita

Kerjasama Pendirian Pokjar UT

Berita

Sekolah SDIT Al Muttaqin Merayakan HUT RI dengan Edukasi

Berita

Wakil Ketua MPR dan LDII Ingatkan Tulus Ikhlas Para Pahlawan Harus Jadi Teladan Generasi Muda

Berita

Sukseskan Hari Amal Bhakti Kemenag, Ponpes Wali Barokah Gelar Baksos Donor Darah.

Berita

Buka Turnamen Tenis Nasional LDII, Bupati Sukoharjo Ingatkan Olahraga Sebagai Pemersatu Bangsa.

Berita

Presiden Jokowi Minta LDII Dukung Pemerintahan yang Baru